1. Hari Ini Saya Tidak Akan Membalas Dendam:Bila seseorang berlaku kasar, bila seseorang berlaku tidak sabar, bila seseorang tidak ramah … saya tidak akan berlaku demikian.
2. Hari Ini Saya Akan Memohon Tuhan Memberkati “Musuh” Saya:Bila saya menjumpai seseorang yang memperlakukan saya dengan kasar atau tidak adil, saya diam-diam akan memohon pada Tuhan untuk memberkati orang itu. Saya memahami bahwa “musuh” saya boleh jadi adalah seorang anggota keluarga, tetangga, teman sekerja atau orang yang tidak saya kenal.
3. Hari ini Saya Akan Berhati-hati Dengan Kata-kata Saya:Saya akan berhati-hati dan mengendalikan kata-kata saya dan meyakini bahwa saya tidak menyebar gosip.4. Hari ini Saya Akan Berjalan Lebih Jauh:Saya akan menemukan cara untuk menolong dengan berbagi beban dengan orang lain.
5. Hari ini Saya Akan Memaafkan:Saya akan memaafkan setiap sakit dan luka hati yang saya temui.
6. Hari ini Saya Akan Melakukan Hal Yang Baik Untuk Seorang, Tetapi Saya Akan Melakukannya Diam-Diam: Secara anonim saya akan mencoba menjadi berkat bagi orang lain.
7. Hari Ini Saya Akan Memperlakukan Orang Lain Sebagaimana Saya Ingin Diperlakukan: Saya akan melakukan aturan emas – berlakulah pada orang lain sebagaimana Anda ingin mereka memperlakukan Anda – pada setiap orang yang saya jumpai.
8. Hari Ini Saya Akan Memberi Semangat Pada Seseorang Yang Sedang Putus Asa:Senyum saya, kata-kata saya, dukungan saya, dapat membuat perbedaan bagi orang yang sedang bergumul dalam kehidupannya.
9. Hari ini Saya Akan Memelihara Tubuh Saya: Saya akan makan secukupnya; saya hanya akan makan makanan yang sehat. Saya akan bersyukur pada Tuhan untuk tubuh saya.
10. Hari ini Saya Akan Bertumbuh Secara Rohani: Saya akan memberikan waktu lebih banyak untuk berdoa hari ini: Saya akan membaca sesuatu yang rohaniah hari ini; saya akan mencari tempat yang tenang (pada suatu saat pada hari ini) dan mendengarkan firman Tuhan.
2. Hari Ini Saya Akan Memohon Tuhan Memberkati “Musuh” Saya:Bila saya menjumpai seseorang yang memperlakukan saya dengan kasar atau tidak adil, saya diam-diam akan memohon pada Tuhan untuk memberkati orang itu. Saya memahami bahwa “musuh” saya boleh jadi adalah seorang anggota keluarga, tetangga, teman sekerja atau orang yang tidak saya kenal.
3. Hari ini Saya Akan Berhati-hati Dengan Kata-kata Saya:Saya akan berhati-hati dan mengendalikan kata-kata saya dan meyakini bahwa saya tidak menyebar gosip.4. Hari ini Saya Akan Berjalan Lebih Jauh:Saya akan menemukan cara untuk menolong dengan berbagi beban dengan orang lain.
5. Hari ini Saya Akan Memaafkan:Saya akan memaafkan setiap sakit dan luka hati yang saya temui.
6. Hari ini Saya Akan Melakukan Hal Yang Baik Untuk Seorang, Tetapi Saya Akan Melakukannya Diam-Diam: Secara anonim saya akan mencoba menjadi berkat bagi orang lain.
7. Hari Ini Saya Akan Memperlakukan Orang Lain Sebagaimana Saya Ingin Diperlakukan: Saya akan melakukan aturan emas – berlakulah pada orang lain sebagaimana Anda ingin mereka memperlakukan Anda – pada setiap orang yang saya jumpai.
8. Hari Ini Saya Akan Memberi Semangat Pada Seseorang Yang Sedang Putus Asa:Senyum saya, kata-kata saya, dukungan saya, dapat membuat perbedaan bagi orang yang sedang bergumul dalam kehidupannya.
9. Hari ini Saya Akan Memelihara Tubuh Saya: Saya akan makan secukupnya; saya hanya akan makan makanan yang sehat. Saya akan bersyukur pada Tuhan untuk tubuh saya.
10. Hari ini Saya Akan Bertumbuh Secara Rohani: Saya akan memberikan waktu lebih banyak untuk berdoa hari ini: Saya akan membaca sesuatu yang rohaniah hari ini; saya akan mencari tempat yang tenang (pada suatu saat pada hari ini) dan mendengarkan firman Tuhan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar